Lineage Os 13 adalah sebuah custom rom yang sama dengan cyanogenmod 13 karena sekarang cyanogenmod digantikan dengan lineage os, nah untuk itu saya akan share untuk sobat Rom Lineage Os 13 untuk xiaomi redmi 4a.
Rom Lineage Os ini berbasis android marshmallow yaitu 6.0.1, dan tentunya rom ini sangat smooth dan nyaman digunakan. Rom ini masih memiliki bug seperti rom sudamod yang pada posting sebelumnya.
Rom ini belum terinclude Gapps jadi sobag bisa download Gapps sendiri nanti saya sediakan linkya. Oke penampilannya sebagai berikut
Cara Install :
- Reboot TWRP
- Wipe Cache, Dalvik Cache, Data
- Flash Rom Lineage Osnya
- Flash juga Gappsnya
- Reboot
- Tunggu hingga booting dan menuju homescreen
- Enjoy
Bug :
- Explore sendiri
Credit :
- Grup Xiaomi Redmi 4a Indonesia
5 komentar
Bug nya apa bang
Bugnya gps kayaknya bang
Tidak bisa buat ojol dong
Hrus root?
iya mas harus sudah root dan terinstal custom recovery seperti TWRP